Friday, December 22, 2017

Cara Download Video di Youtube


Youtube adalah situs web untuk berbagi dan menonton video secara online.Youtube dijalankan oleh perusahaan Google.Youtube dapat diakses melalui dekstop maupun perangkat mobile.Sama dengan Blogger, Youtube menggunakan iklan Google Adsense.Youtube diluncurkan pada 14 Februari 2005.Kebanyakan konten di Youtube diunggah oleh individu.Youtube dapat juga untuk kerja sampingan karena setiap video yang dimonetasi akan mendapat bayaran dari Google Adsense seiring dengan penonton video tersebut.

Youtube memang memiliki banyak konten video tetapi video tersebut hanya bisa ditonton saja.Oleh karena itu, ada banyak cara untuk mendownload video dari youtube.Salah satunya adalah dengan menggunakan link generator.Cara ini dapat dilakukan di dekstop maupun perangkat mobile.Jadi cara ini sangat mudah dilakukan.langsung saja ke caranya.

Cara Download Video di Youtube

  • Pertama kunjungi Youtube lalu pilih video yang akan didownload.Untuk perangkat mobile silahkan gunakan aplikasi Youtube
  • Lalu pilih tombol bagi
  • Setelah memilih tombol bagi pilih Salin Link maka url video tersebut akan dicopy di clipboard
  • Selanjutnya buka web browser sesuai selera kalian dan pastekan url tadi ke Address Bar
Penting : Untuk pengguna dekstop lewati langkah ke 2, 3 dan 4
  • Pada address bar tambahkan ss sebelum youtube
Contoh :
http://www.ssyoutube.com

  •  Maka kalian akan di direct ke saveform dan pilih format serta resolusi video yang akan didownload
  • Dan video akan didownload dan disimpan pada perangkat
Itulah cara download video di youtube.Tetapi tidak semua video dapat didownload tapi kemungkinan tidak dapat didownload sangatlah kecil.Bila ada pertanyaan, saran dan kritik silahkan ditulis di kolom komentar.Semoga bermanfaat


EmoticonEmoticon